get app
inews
Aa Read Next : Dukungan untuk Alex Chandra jadi Bupati Brebes Makin Menggelora, Buruh Tani Nyatakan Deklarasi

5 Pemain Bola Termahal di Inddonesia 2022, Nomor Satu Gajinya Rp7,8 Miliar

Minggu, 04 September 2022 | 09:12 WIB
header img
Lima pemain bola termahal di Indonesia 2022, nomor satu gajinya Rp7,8 miliar. (Foto: Okezone)

3. Pratama Arhan 

Memiliki nama lengkap Pratama Arhan Alif Rifai, merupakan seorang pemain sepak bola Timnas Indonesia. Saat ini dirinya bermain sebagai bek kiri untuk klub Tokyo Verdy di J2 Jepang. Pesepakbola asal Blora Jawa Tengah ini saat ini baru akan menginjak usia 21 tahun. 

Meskipun dari segi usianya masih muda, namun pria yang akrab disapa Arhan ini cukup apik saat bermain bola. Diketahui bahwa pemain muda ini menerima gaji sebesar Rp5,65 miliar.

2. Stefano Lilipaly

Stefano Lilipaly adalah seorang pesepakbola profesional Indonesia yang bermain di klub Liga 1 Borneo FC dan tim nasional sepakbola Indonesia.

Pemain asing asal Belanda ini dinaturalisasi pada tahun 2011. Sebagai pemain dengan torehan prestasi luar biasa salah, diketahui pemain naturalisasi ini menerima gaji  sekitar Rp6,8 miliar.

1. Marc Klok

Memiliki nama lengkap Marc Anthony Klok, dirinya merupakan seorang pemain sepak bola Indonesia yang bermain sebagai gelandang tengah untuk klub Persib Bandung dan tim nasional Indonesia.

Pesepakbola asal Belanda ini sah di naturalisasi pada November 2020 yang lalu. Dilansir dari laman transfermarkt.co.id, pemain berusia 29 tahun ini menempati posisi teratas dalam daftar gaji pemain bola termahal di Indonesia 2022 dengan nilai transfer mencapai Rp7,8 miliar.

Demikian informasi mengenai daftar gaji pemain bola termahal di Indonesia tahun 2022. Semoga informasi ini dapat menambah wawasan para pembaca setia MNC Portal.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Brebes di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut