Lakukan Pelanggaran Lalu Lintas di Brebes, 39 Pengendara Motor Kena Tilang

Petra Akbar
Kasatlantas Polres Brebes AKP Edi Sukamto saat menilang pelangar lalulintas. Foto:Petra Akbar

Dari semua penindakan, lanjut Syaeful, pelanggaran masih di dominasi oleh kenalpot tidak standar, tanpa TNKB atau TNKB mati dan tidak menggunakan helm.

"Selain penindakan dan penertiban dilaksanakan juga himbauan kepada para pengendara agar tertib dalam berlalu lintas dengan mentaati aturan berlalu lintas," terangnya.

Tujuan dari penindakan ini menurut Syaeful, untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas di wilayah Kabupaten Brebes serta meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas sehingga Kamseltibcarlantas yang Presisi bisa terwujud.

"Dengan adanya penindakan ini, kami berharap masyarakat di Brebes semakin tertib dalam berkendara," pungkasnya.

Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network