get app
inews
Aa Read Next : Tahapan Pilkada 2024 Dimulai, KPU Brebes Buka Pendaftaran Anggota PPK 

4 Manfaat Asuransi Pensiun, Meningkatkan Kesejahtraan karyawan

Jum'at, 26 Agustus 2022 | 17:00 WIB
header img
Empat manfaat asuransi pensiun, meningkatkan kesejahtraan karyawan.. (Foto: DOK.iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Empat manfaat asuransi pensiun, meningkatkan kesejahtraan karyawan. asuransi pensiun memiliki manfaat yang baik untuk karyawan yang sudah puluhan tahun bekerja untuk perusahaan.

Asuransi dana pensiun adalah aset lancar yang telah dipersiapkan untuk dimanfaatkan guna memenuhi semua kebutuhan setelah pensiun. Misalnya agar mandiri secara keuangan di masa tua nanti dan tidak menyusahkan anak-anak/keluarga.

Asuransi pensiun juga sering disebut sebagai asuransi dana pensiun. Asuransi dana pensiun lebih baik dimiliki atau sudah mulai dicicil untuk bisa diklaim mulai dari usia muda atau usia produktif yaitu antara 25 – 30 tahun untuk nanti bisa diklaim ketika sudah memasuki usia pensiun yaitu 56-60 tahun keatas.

Dengan memiliki asuransi pensiun, artinya kamu juga sudah bisa merasakan manfaat lainnya yang bisa dirasakan dengan maksimal ketika masuk usia pensiun nanti. Berikut beberapa manfaat yang diberikan dari asuransi pensiun:

Dikutip dari cermati Jumat (26/8/2022) ini 4 manfaat asuransi pensiun:

4. Meningkatkan Kesejahteraan Karyawan bagi Perusahaan

Untuk perusahaan yang memberikan program asuransi pensiun pada karyawannya juga turut bisa merasakan beberapa manfaatnya yaitu:

  • Memberikan reward kepada karyawan yang telah bekerja cukup lama di perusahaan.
  • Karyawan yang menerima manfaat asuransi uang pensiun tetap dapat menikmati hasil yang diperoleh setelah bekerja di perusahaan.
  • Memberikan rasa aman pada karyawan sehingga dapat meminimalisir turnover karyawan.
  • Meningkatkan motivasi karyawan dalam menyelesaikan tugas hariannya.
  • Meningkatkan citra perusahaan dimata masyarakat dan pemerintah.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Brebes di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut