get app
inews
Aa Text
Read Next : Salurkan Hak Pilih, Ratusan Narapidana di Lapas Kelas llB Brebes Nyoblos di TPS Khusus 901 

Ternyata Sejak Orde Baru Hingga SBY Harga BBM Naik 12 Kali, Berikut Rinciannya

Sabtu, 10 September 2022 | 19:21 WIB
header img
Ternyata sejak orde baru hingga SBY harga BBM naik 12 Kali, berikut rinciannya. (Foto: Istimewa/iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Ternyata sejak orde baru hingga SBY harga BBM naik 12 Kali, berikut rinciannya. Riwayat kenaikan harga BBM (Bahan Bakar Minyak) di Indonesia telah ditetapkan melalui diskusi panjang oleh pemerintah dari era Orde Baru hingga Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.

Pemerintah yang juga mensubsidi dan mengatur penjualan bahan bakar seperti bensin, solar (diesel), dan juga minyak tanah secara eceran melalui Pertamina. Hal ini terjadi sejak orde baru Hhngga SBY, untuk itu terjdi kenaikan sebanyak 12 kali.

Harga bahan bakar minyak merupakan instrumen positif bagi setiap negara. Energi tak terbarukan yang satu ini bak pelatuk yang bisa membuat semua harga-harga meningkat. Sebenarnya, kenaikan harga BBM sudah terjadi sejak zaman kepemimpinan Soeharto dan terus berlanjut hingga era Joko Widodo

Tercatat hanya era kepemimpinan Habibie yang tidak terjadi lonjakan harga BMM. Hampir setiap Presiden di Indonesia pernah mengambil keputusan untuk menaikkan harga BBM, dari ke tujuh orang yang menjabat sebagai Presiden RI, hanya seorang BJ Habibie yang tidak pernah menaikkan harga BBM dimasa ia menjabat. 

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut